Padang, 21 Januari 2025
Personil Pengadilan Militer I-03 Padang beserta mahasiswa magang melaksanakan olahraga bersama di tempat wisata pemandian lori lubuk minturun.
Sebelum melaksanakan olahraga seluruh personil dan mahasiswa magang melaksanakan korve membersihkan area sekitar tempat pemandian dengan mengumpulkan sampah sampah yang ada. Selanjutnya diakhiri dengan makan siang bersama .