Padang, 8 September 2023
Kepala Pengadilan Militer I-03 Padang Letnan Kolonel Chk Abdul Halim, S.H., M.H didampingi waka, panitera dan sekretaris mengikuti kegiatan sosialisasi mengenai aplikasi monev dan knowshare jajaran (Alimonknoja) yang diselenggarakan oleh Pengadilan Militer Tinggi I Medan